bentuk umlaut (ä,ü dan ö):
(ä dibaca e seperti pada kata bebek)
->contoh: (Anak perempuan) Mädchen dibaca Medchen
(ü dibaca u tapi mulut sedikit dimonyongkan)
->contoh: (Pulpen) Füller dibaca Fuuller
(ö dibaca eu seperti pada kata peuyeum)
->contoh: (Mendengar) Hören dibaca Heuren
bentuk lain:
->eu dibaca oi contoh: (mata uang) Euro dibaca Oiro
->ei dibaca ai contoh: (Polisi) Polizei dibaca Policsai
->z dibaca seperti c dan s contoh: (Kereta Api) Zug dibaca Csug
->j dibaca y contoh: (anak kecil cowok) Junge dibaca Yunge
Sangat mudah membaca lafal kata dalam Bahasa Jerman, karena kebanyakan lafalnya mirip dengan bahasa Indonesia. Asal tertib memakai aturan2 di atas, kita sudah bisa sukses bicara dengan lafal yang benar. Jika dibandingkan dengan bahasa Inggris, lafal bahasa Jerman lebih bersahabat.
0 komentar:
Posting Komentar